The Broadcaster.Com
TEMPAT BERBAGI PENGETAHUAN DAN SILAHTURAHMI TENTANG DUNIA PERTELEVISIAN DAN PERFILMAN PELAJAR INDONESIA
Motto
Sekarang TheBroadcaster.Com Dapat Diakses Melalui Handphone Anda
Kamis, 08 September 2011
WORKSHOP FILM PENDEK - GOOD DAY SCHOOLICIOUS MOVIE COMPETITION
Hey teman teman semua, ini ada workshop film untuk pelajar yang diadakan dalam rangka "Good Day Schoolicious Movie Competition" yang akan diadakan di beberapa tempat. Berikut nama - nama tempatnya dan contack person yang bisakalian hubungi :
1. Rabu, 14 September 2011. SMA Regina Pacis, Jl. Palmerah Utara I, Jakarta Barat. Pembicara: Angga Dwimas Sasongko. CP: 0813 9901 3493 (ibu erika)
2. Kamis, 15 September 2011. SMA Al-Izhar, Jl RS. Fatmawati Kav 49 Pondok Labu, Jakarta Selatan. Pembicara: Kamila Andini. CP: 0817 856 863 (ibu didi)
3. Rabu, 21 September 2011. SMA Labschool Rawamangun, Jl. Pemuda, Komplek UNJ Rawamangun, Jakarta Timur. Pembicara: Lola Amaria. CP: 021-4753313 (ibu nova)
4. Sabtu, 24 September 2011. SMAN 1 Jakarta, Jl. Budi Utomo No 7 Sawah Besar, Jakarta Pusat. Pembicara: Dennis Adiswara. CP: 0899 826 1136 (sdr. marvel)
5. Rabu, 28 September 2011. SMAN 6 Surabaya, Jl. Gubernur Suryo No 11, Surabaya. Pembicara: Dennis Adiswara. CP: 0813 3063 3066 (bapak fauzi)
6. Rabu, 5 Oktober 2011. SMAN 2 Bandung, Jl. Cihampelas No 173, Bandung. Pembicara: Dennis Adiswara. CP: 0857 2310 2785 (sdr.akbar)
7. Sabtu, 8 Oktober 2011. SMAN 3 Yogyakarta, Jl. Yos Sudarso 7, Kotabaru, Yogyakarta. Pembicara: Dennis Adiswara. CP: 0856 4333 0586 (sdr.acha)
untuk info lebih dan download form pendaftarannya dapat anda lihat di situs sebagai berikut:
http://hidupbanyakrasa.com/contact.php
http://www.filmpelajar.com
Kamis, 04 Agustus 2011
PENGERTIAN LAMPU HMI
gambar lampu hmi
gambar power lampu
HMI sendiri adalah singkatan dari Halogen Metal Lodide, lampu ini sering digunakan untuk kebutuhan shooting studio maupun shooting outdoor sebagai pemberi efek cahaya matahari karena cahayanya yang termasuk dalam cahaya daylight. Bentuk fisik dari lampu ini besar dan berat, untuk menyalakannya dibutuhkan semacam power/generator yang khusus digunakan untuk lampu tersebut. Lampu yang memiliki intensitas cahaya 575 watt sangat baik untuk digunakan di sudut ruangan. Suhu lampu ini adalah sebesar 5600 derajat kelvin.
gambar power lampu
HMI sendiri adalah singkatan dari Halogen Metal Lodide, lampu ini sering digunakan untuk kebutuhan shooting studio maupun shooting outdoor sebagai pemberi efek cahaya matahari karena cahayanya yang termasuk dalam cahaya daylight. Bentuk fisik dari lampu ini besar dan berat, untuk menyalakannya dibutuhkan semacam power/generator yang khusus digunakan untuk lampu tersebut. Lampu yang memiliki intensitas cahaya 575 watt sangat baik untuk digunakan di sudut ruangan. Suhu lampu ini adalah sebesar 5600 derajat kelvin.
Sabtu, 30 Juli 2011
FILTER YANG MENGURANGI SINAR
Beberapa jenis filter yang berfungsi mengurangi sinar, agar hasil perekaman gambar kita tidak tampak mengganggu, adalah seperti berikut
1.Filter Cicular Light, yaitu filter yang berguna menghilangkan efek kaca. Dengan menggunakan filter ini maka pantulan kaca akan hilang sehingga gambar tampak jelas. Filter ini pun sering digunkan untuk pelapis kacamata agar tidak memantulkan cahaya.
2.Neutral Density Filter, yaitu filter yang berguna untuk mengurangi intensitas cahaya. Artinya, untuk pengambilan gambar yang memanfaatkan sumber cahaya yang sangat kuat atau berlebihan, akan terkurangi intensitasnya jika memakai filter jenis ini. Filter ND pun juga bisa dimanfaatkan untuk membuat efek adegan malam hari, walaupun pengambiulannya diambil siang hari.
3.Ultra Violet Filter, filter ini digunkan untuk menghindari terekamnya sinar ultra violet yang banyak terdapat di alam, khususnya di pagi hari atau sore hari. Sperti kita ketahui bahwa kemampuan mata manusia untuk melihat warna hanya dimulai dari warna ungu (violet) sampai dengan warna merah (red). Sedangkan untuk ultra violet tidak dapat dilihat sehingga kita tidak dapat mengantisipasi cahaya tersebut. Dengan menggunakan filter ini kita akan menghindari cahaya-cahaya tersebut masuk kedalam kamera.
untuk jenis filter selanjutnya akan ada di posting yang berikutnya. So, update trus TheBroadcaster.Com ya..
1.Filter Cicular Light, yaitu filter yang berguna menghilangkan efek kaca. Dengan menggunakan filter ini maka pantulan kaca akan hilang sehingga gambar tampak jelas. Filter ini pun sering digunkan untuk pelapis kacamata agar tidak memantulkan cahaya.
2.Neutral Density Filter, yaitu filter yang berguna untuk mengurangi intensitas cahaya. Artinya, untuk pengambilan gambar yang memanfaatkan sumber cahaya yang sangat kuat atau berlebihan, akan terkurangi intensitasnya jika memakai filter jenis ini. Filter ND pun juga bisa dimanfaatkan untuk membuat efek adegan malam hari, walaupun pengambiulannya diambil siang hari.
3.Ultra Violet Filter, filter ini digunkan untuk menghindari terekamnya sinar ultra violet yang banyak terdapat di alam, khususnya di pagi hari atau sore hari. Sperti kita ketahui bahwa kemampuan mata manusia untuk melihat warna hanya dimulai dari warna ungu (violet) sampai dengan warna merah (red). Sedangkan untuk ultra violet tidak dapat dilihat sehingga kita tidak dapat mengantisipasi cahaya tersebut. Dengan menggunakan filter ini kita akan menghindari cahaya-cahaya tersebut masuk kedalam kamera.
untuk jenis filter selanjutnya akan ada di posting yang berikutnya. So, update trus TheBroadcaster.Com ya..
Rabu, 20 Juli 2011
FILTER KAMERA
Setiap juru foto atau juru kamera profesional, hampir pasti melengkapi peralatan kameranya dengan filter yang berguna sebagai penghasil efek maupun untuk mencegah berbagai sinar yang tidak dikehendaki terekam oleh kamera.
Juru kamera harus dan pasti mengenal tiga macam filter dengan kegunaannya masing - masing, yaitu :
1. filter yang mengurangi sinar
2. filter yang menyebarkan sinar
3. filter yang membiaskan sinar
nah untuk penjelasan dari masing masing jenis filter nakan dibahas di posting berikutnya, so update terus The Broadcaster.Com ya...
Langganan:
Postingan (Atom)